Minggu, Juli 27
Shadow

lensa

Perkuat Deteksi Dini, Lapas Narkotika Karang Intan Tertibkan Kamar Hunian Warga Binaan

Perkuat Deteksi Dini, Lapas Narkotika Karang Intan Tertibkan Kamar Hunian Warga Binaan

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan melaksanakan penggeledahan kamar hunian warga binaan sebagai langkah pencegahan dini terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib), Jumat (18/7). Penggeledahan menyasar kamar hunian di Blok F, sebagai bagian dari deteksi dini dan penegakan tata tertib di lingkungan lapas. Kegiatan berlangsung aman dan terkendali dengan menyasar badan, barang, dan kamar hunian warga binaan. Dari hasil penggeledahan, petugas menemukan dan menyita beberapa barang terlarang, di antaranya empat buah terminal rakitan, tiga buah korek api gas, dan satu senjata tajam rakitan. Barang-barang hasil temuan kemudian dimusnahkan guna menghilangkan potensi penyalahgunaan di dalam lapas. Pelaksanaan razia ini merupa...
Kalapas Narkotika Karang Intan Tanam Kedelai di Lahan Perluasan, Tingkatkan Produksi Tempe Kemandirian Warga Binaan

Kalapas Narkotika Karang Intan Tanam Kedelai di Lahan Perluasan, Tingkatkan Produksi Tempe Kemandirian Warga Binaan

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Edi Mulyono, bersama pejabat struktural turut menanam kedelai secara langsung di lahan perluasan Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) 1, Kamis (17/7). Langkah ini menjadi bagian dari upaya mendorong peningkatan produksi tempe hasil pembinaan kemandirian warga binaan. Tanaman kedelai menjadi komoditas penting karena merupakan bahan baku utama produksi tempe, yang selama ini telah menjadi produk rutin warga binaan Lapas Narkotika Karang Intan. Dengan perluasan lahan, diharapkan ketersediaan bahan baku bisa lebih terjamin untuk mendukung keberlanjutan produksi. “Ini bentuk komitmen kita dalam mendukung kemandirian warga binaan. Saya ikut menanam langsung, agar menjadi semangat bersama bahwa pe...
Kalapas Narkotika Karang Intan Panen Daun Mint dan Nikmati Seduhan Teh Hasil Kemandirian Warga Binaan

Kalapas Narkotika Karang Intan Panen Daun Mint dan Nikmati Seduhan Teh Hasil Kemandirian Warga Binaan

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Edi Mulyono, melakukan panen daun mint hasil budidaya hidroponik warga binaan di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE), Kamis (17/7). Kalapas turut mencicipi teh daun mint yang diracik langsung dari hasil panen tersebut sebagai bentuk dukungan terhadap kemandirian warga binaan. Budidaya daun mint secara hidroponik ini menjadi salah satu alternatif komoditas bernilai ekonomi di lingkungan SAE. Selain memiliki manfaat kesehatan, tanaman ini juga berpotensi menjadi produk olahan yang mampu menunjang keterampilan dan semangat wirausaha bagi warga binaan. “Kami sangat mengapresiasi semangat kemandirian ini. Tanaman seperti daun mint tidak hanya menyehatkan, tapi juga membuka peluang usaha baru ba...
Kalapas Narkotika Karang Intan Panen Daun Mint dan Nikmati Seduhan Teh Hasil Kemandirian Warga Binaan

Kalapas Narkotika Karang Intan Panen Daun Mint dan Nikmati Seduhan Teh Hasil Kemandirian Warga Binaan

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Edi Mulyono, melakukan panen daun mint hasil budidaya hidroponik warga binaan di Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE), Kamis (17/7). Kalapas turut mencicipi teh daun mint yang diracik langsung dari hasil panen tersebut sebagai bentuk dukungan terhadap kemandirian warga binaan. Budidaya daun mint secara hidroponik ini menjadi salah satu alternatif komoditas bernilai ekonomi di lingkungan SAE. Selain memiliki manfaat kesehatan, tanaman ini juga berpotensi menjadi produk olahan yang mampu menunjang keterampilan dan semangat wirausaha bagi warga binaan. “Kami sangat mengapresiasi semangat kemandirian ini. Tanaman seperti daun mint tidak hanya menyehatkan, tapi juga membuka peluang usaha baru ba...
Kalapas Narkotika Karang Intan Kontrol Langsung Tembok Keliling dan Branggang SAE, Pastikan Keamanan dan Kesiapsiagaan Petugas

Kalapas Narkotika Karang Intan Kontrol Langsung Tembok Keliling dan Branggang SAE, Pastikan Keamanan dan Kesiapsiagaan Petugas

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Edi Mulyono, beserta jajaran staf dan pejabat struktural melakukan kontrol langsung terhadap tembok keliling dan area branggang Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE), Kamis (17/7). Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya penguatan pengawasan dan deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban. Kontrol menyeluruh tersebut dilakukan dengan menyusuri sisi dalam tembok keliling, mengecek titik-titik rawan, serta memastikan tidak adanya celah atau potensi kerusakan pada sarana pengamanan fisik. Selain itu, Kalapas juga menyambangi area branggang SAE untuk melihat langsung kondisi pagar pengaman, pintu akses keluar-masuk, dan lingkungan kerja warga binaan. “Pengawasan langs...
Sabet 4 Penghargaan Sekaligus, Lapas Narkotika Karang Intan Tunjukkan Kinerja Unggul dalam Pengelolaan Anggaran

Sabet 4 Penghargaan Sekaligus, Lapas Narkotika Karang Intan Tunjukkan Kinerja Unggul dalam Pengelolaan Anggaran

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan kembali menorehkan prestasi membanggakan di bidang pengelolaan keuangan negara. Dalam kegiatan Rapat Koordinasi, Evaluasi Pelaksanaan Anggaran, dan Forum Konsultasi Publik Tahun 2025 yang digelar Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Tipe A1 Banjarmasin pada Rabu (16/7), Lapas Narkotika Karang Intan berhasil menyabet empat penghargaan sekaligus. Penghargaan tersebut meliputi: Terbaik Pertama Kuasa Pengguna Anggaran Semester II Tahun 2024 (Kategori Satker Pagu Besar) Terbaik Pertama Kinerja Pelaksanaan Anggaran Semester II Tahun 2024 (Kategori Satker Pagu Besar) Terbaik Pertama Transaksi Digipay/Marketplace Semester II Tahun 2024 (Kategori Satker Nilai UP Sedang) Terbesar Nilai T...
Lapas Narkotika Karang Intan Hadiri Rapat Koordinasi dan Evaluasi Anggaran Bersama KPPN Banjarmasin

Lapas Narkotika Karang Intan Hadiri Rapat Koordinasi dan Evaluasi Anggaran Bersama KPPN Banjarmasin

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan mengikuti kegiatan “Rapat Koordinasi, Evaluasi Pelaksanaan Anggaran, dan Forum Konsultasi Publik Tahun 2025” yang diselenggarakan oleh Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Tipe A1 Banjarmasin, Rabu (16/7), secara virtual melalui platform Microsoft Teams. Kegiatan ini diikuti langsung oleh Kepala Lapas Narkotika Karang Intan, Edi Mulyono, didampingi pejabat struktural dan staf keuangan, bertempat di Aula Lapas. Partisipasi ini menjadi bentuk komitmen Lapas dalam mendukung akuntabilitas dan transparansi pengelolaan anggaran. Forum ini membahas sejumlah agenda penting, termasuk penyampaian standar layanan KPPN Banjarmasin, evaluasi pelaksanaan anggaran Semester II Tahun 2024 (KPPN Awards), ...
Jaga Stamina Petugas, Lapas Narkotika Karang Intan Bagikan Suplemen Daya Tahan Tubuh bagi Pegawai Piket Malam

Jaga Stamina Petugas, Lapas Narkotika Karang Intan Bagikan Suplemen Daya Tahan Tubuh bagi Pegawai Piket Malam

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Dalam rangka menjaga stamina dan kesehatan para petugas yang melaksanakan tugas di malam hari, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan membagikan suplemen daya tahan tubuh bagi anggota regu pengamanan dan staf piket malam, Rabu (16/7). Pembagian dilakukan usai pelaksanaan apel pagi oleh jajaran struktural. Suplemen yang dibagikan berisi minuman energi, madu, kopi, dan camilan sehat, sebagai bentuk dukungan instansi terhadap kinerja petugas yang menjalankan tugas dalam kondisi rentan kelelahan dan kurang istirahat. Kepala Lapas Narkotika Karang Intan, Edi Mulyono, menyampaikan bahwa perhatian terhadap kesejahteraan dan ketahanan fisik petugas merupakan bagian dari upaya menjaga kualitas pengamanan di dalam Lapas.“Petugas piket malam mem...
Dukung Ketahanan Pangan, Kalapas Narkotika Karang Intan Tinjau Budidaya Lobster Air Tawar

Dukung Ketahanan Pangan, Kalapas Narkotika Karang Intan Tinjau Budidaya Lobster Air Tawar

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan, Edi Mulyono, meninjau langsung kegiatan budidaya lobster air tawar yang dilaksanakan di area pembinaan kemandirian warga binaan pada Sarana Asimilasi dan Edukasi (SAE) 1, Selasa (15/7). Peninjauan ini merupakan bentuk komitmen Lapas dalam mendukung ketahanan pangan nasional dan pemberdayaan narapidana melalui kegiatan produktif berbasis keterampilan ekonomi. Budidaya lobster air tawar ini menjadi salah satu langkah nyata implementasi Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, khususnya pada poin kedua, yakni memberdayakan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) dalam mendukung ketahanan pangan nasional. Program ini juga selaras dengan arah pembangunan pemasyarakatan yang tidak hanya m...
Wujudkan Lapas Bersih dari Barang Terlarang, Lapas Narkotika Karang Intan Laksanakan Razia Insidentil di Blok Hunian

Wujudkan Lapas Bersih dari Barang Terlarang, Lapas Narkotika Karang Intan Laksanakan Razia Insidentil di Blok Hunian

lensa
Karang Intan, INFO_PAS – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Narkotika Kelas IIA Karang Intan terus memperkuat langkah deteksi dini terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban (kamtib). Salah satunya dengan melaksanakan razia insidentil di blok hunian warga binaan, Senin (14/7), sebagai bentuk komitmen menciptakan lingkungan lapas yang kondusif dan steril dari barang terlarang. Razia insidentil ini menyasar kamar hunian di Blok L dan dipimpin langsung oleh Plh. Kepala Kesatuan Pengamanan Lapas (Ka. KPLP) bersama jajaran pejabat struktural, staf JFU, JFT, CPNS, serta regu pengamanan. Kegiatan menyasar penggeledahan badan, barang pribadi, dan seluruh bagian kamar. Dari hasil razia, petugas menemukan sejumlah barang terlarang yang berpotensi menimbulkan gangguan keamanan dan ketertiban...